Serang – Pemilihan Kepala Daerah serentak di seluruh indonesia tinggal sebulan lagi. jumat malam, ratusan ribu surat suara tiba di KPU kota serang. Kadiv teknik KPU kota serang mengungkapkan distribusi surat suara untuk kota serang ini merupakan yang pertama di indonesia. KPU menjamin keaslian surat suara ini karena untuk saat ini setiap surat suara sudah dipasang mikro teks yang letaknya hanya diketahui pihak KPU dan bawaslu saja. Empat ratus tiga puluh lima ribu delapan puluh tujuh…
Read More#Pilkada Serentak
Indonesia Jadi Penyelenggara Pilkada Terbesar se-Dunia 2024
Jakarta – Staf Ahli Menteri Dalam Negeri Bidang Pemerintahan Suhajar Diantoro menyatakan Indonesia akan menyelenggarakan pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak terbesar di dunia karena sekaligus memilih calon anggota legislatif dan Presiden pada 2024. “Kita akan jadi negara di muka bumi yang pilkada serentaknya paling ramai mengalahkan India dan Amerika Serikat,” kata Suhajar Diantoro, pada acara pembukaan Rapat Koordinasi (Rakornas) dan Musyawarah Nasional (Munas) III Forum Sekretaris Daerah Seluruh Indonesia (Forsesdasi) 2018 di kawasan wisata Senggigi, Kabupaten…
Read More