Kualitas Udara Riau Masih Buruk

Kualitas Udara Riau Masih Buruk

PEKANBARU, beritaindonesianet – Kebakaran hutan dan lahan yang terjadi di wilayah Provinsi Riau masih berdampak pada kualitas udara hingga hari ini (14/9). Kualitas udara dengan kategori sedang hingga sangat tidak sehat terpantau di beberapa titik. Terkait dampak kebakaran hutan dan lahan (karhutla), rekapitulasi Data P3E Sumatera KLHK dan Dinas LHK Provinsi Riau pada pukul 07.00 – 15.00 WIB (14/9) mencatat indeks standar pencemar udara (ISPU) tertinggi di wilayah Pekanbaru 269, Dumai 170, Rohan Hilir 141,…

Read More

Sarat kepentingan pemodal Nelayan Minta KPK Awasi Pembahasan Raperda RZW

Sarat kepentingan pemodal Nelayan Minta KPK Awasi Pembahasan Raperda RZW

SERANG, beritaindonesianet-Nelayan yang tergabung dalam Koalisi Nelayan Banten (KNB) meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terlibat aktif melakukan pengawasan untuk melakukan pencegahan tindak pidana korupsi dalam pembahasan Raperda RZWP3K Provinsi Banten. Presidium KNB Daddy Hartadi menduga saat draft Raperda tersebut sarat kepentingan pemodal yang akan meminggirkan hak, dan kepentingan nelayan diwilayah pesisir utara Kabupaten Serang. KNB menurut Daddy akan meminta KPK melakukan pengawasan dalam semua mekanisme pembentukan Perda ini. KPK akan kita surati secara resmi untuk…

Read More

Perda RZWP3K Ancam Miskinkan Nelayan Pesisir Utara Kabupaten Serang

Perda RZWP3K Ancam Miskinkan Nelayan Pesisir Utara Kabupaten Serang

SERANG, beritaindonesianet – Rancangan peraturan daerah (Raperda) rencana zonasi wilayah pesisir pulau-pulau kecil (RZWP3K) Provinsi Banten Tahun 2018-2038 dipastikan akan mengancam kehidupan nelayan. Pasalnya dalam Raperda itu dituangkan penetapan Zonasi tambang berada di wilayah Kabupaten Serang yaitu di kecamatan Tirtayasa dan Pulo Ampel. Menurut Presidium Koalisi Nelayan Banten (KNB) Daddy Hartadi saat diwawancara Selasa (25/6), hidup dan kehidupan nelayan di pesisir Kabupaten Serang terutama di Kecamatan Tirtayasa yang mencangkup Desa Lontar,Pulau Tunda dan masyarakat Nelayan…

Read More

Peringati Hari Bumi, PT Marga Mandalasakti (ASTRA Tol Tangerang-Merak) Tanam Ribuan Mangrove

Peringati Hari Bumi, PT Marga Mandalasakti (ASTRA Tol Tangerang-Merak) Tanam Ribuan Mangrove

SERANG, beritaindonesianet – Jelang 30 tahun, PT Marga Mandalasakti (ASTRA Tol Tangerang-Merak) senantiasa berupaya menjaga kesinambungan (sustainability) antara usaha, sumber daya manusia, dan lingkungan yang dituangkan dalam strategi perusahaan triple P roadmap, people, planet, dan profit. Melalui Departemen Environment, Social and Responsibility (ESR), ASTRA Tol Tangerang-Merak secara berkelanjutan melakukan upaya perlindungan dan konservasi lingkungan dengan melakukan penanaman 3.000 pohon Mangrove dalam rangka peringatan Hari Bumi yang dilaksanakan di Pesisir Pulau Dua, Kelurahan Karangantu, Kecamatan Kasemen, Banten (24/4). Dalam kesempatan…

Read More

ASTRA Tol Tangerang-Merak Konservasi Keanekaragaman Buah Langka Nusantara (PRANARAKSA)

ASTRA Tol Tangerang-Merak Konservasi Keanekaragaman Buah Langka Nusantara (PRANARAKSA)

Serang, beritaindonesianet – Jelang 30 tahun usia PT Marga Mandalasakti (ASTRA Tol Tangerang-Merak) senantiasa berupaya menjaga kesinambungan (sustainability) yang dituangkan dalam strategi perusahaan triple P roadmap, portofolio, people, dan public contribution. Melalui DepartemenEnvironment, Social and Responsibility (ESR), ASTRA Tol Tangerang-Merak kembali melakukan program penanaman pohon, kali ini diselenggarakanKick Off Program Konservasi Keanekaragaman Buah Langka Nusantara (PRANARAKSA) atau ASTRA Biodiversity Program sebagai bagian dari programBeautifikasi landscape Jalan Tol Tangerang-Merak yang diselenggarakan di Akses Gerbang Tol Cikande KM 52 Ruas Tangerang-Merak (18/3)….

Read More

Saung Berkarya, Workshop Pertanian Karya Inovatif Tommy Soeharto

  BOGOR, beritaindonesianet-Sempatkan berkunjung ke Saung Berkarya di Hambalang, Kabupaten Bogor, yang dibangun Hutomo Manda Putra, alias Tommy Soeharto. Anda pasti akan terkesan dan sepakat dengan pendapat inilah workshop pertanian yang menjadi solusi krisis energi dan pangan di desa-desa. Membentang seluas tiga hektar, Saung Berkarya dirancang Sri Wahyuni – dosen Institut Pertanian Bogor dan Universitas Pakuan – sebagai miniatur desa mandiri energi dengan pertanian terpadu. Saung terdiri dari satu bangunan induk dan dua aula terbuka…

Read More

Warga Solear Keluhkan Truk dan Galian Tanah

Warga Solear Keluhkan Truk dan Galian Tanah

Tangerang – Aktivitas galian tanah di Desa Cikuya dan Cikareo, Kecamatan Solear, Kabupaten Tagerang, dikeluhkan warga. Sejak beroperasinya galian tanah tersebut, akses jalan raya Cisoka – Adiyasa kotor akibat tanah merah yang tercecer. Warga Solear Tisna (25), berharap agar di wilayah Solear galian tanah ditertibkan karena manfaatnya tidak dirasakan warga. Selain menimbulkan dampak penyakit pernafasan di musim kemarau seperti sekarang ini, saat musim hujan tiba ceceran tanah akan menyebakan jalan licin dan akan menyebabkan kecelakaan…

Read More

Diduga Cemari Lingkungan, Riung Hijau Tinjau PT Cipta Paperia

Serang – Organisasi pegiat lingkungan, Riung Hijau, melakukan tinjauan lapangan di PT. Cipta Paperia, ihwal adanya dugaan pencemaran lingkungan yang dilakukan perusahaan tersebut, Senin (24/9/2018). PT. Cipta Paperia dinilai kurang maksimal dalam mengelola fungsi Instalasi pengolahan air limbah (IPAL).  Riung Hijau melaporkan dugaan tersebut ke Direktorat Gakkum KLHK. Hal tersebut segera ditindaklanjuti oleh KLHK dengan mengintruksikan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Serang agar melaksanakan tinjauan lapangan serta mendapatkan penjelasan dari pihak perusahaan terkait masalah IPAL. Dalam kunjungan…

Read More

Jangan Salahkan Musim Kemarau

Jangan Salahkan Musim Kemarau

Kalteng – Setiap wilayah, mulai dari provinsi hingga desa, diciptakan dengan memiliki kelebihan masing-masing. Begitu pula sebaliknya, semua juga memiliki kekurangan sendiri-sendiri. Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah dikaruniai sumber daya alam yang cukup besar, mulai dari potensi kehutanan, pertambangan, perkebunan, pertanian tanaman pangan, sektor kepelabuhanan, pariwisata, hingga kekayaan budayanya. Namun, ada hal lain yang juga dimiliki kabupaten terdiri atas 17 kecamatan dengan 185 desa dan kelurahan inim yakni letak geografisnya yang dikategorikan sebagai daerah rawan bencana. Saat…

Read More

Aktifis Lingkungan Bentuk Kader Siaga Konservasi

Aktifis Lingkungan Bentuk Kader Siaga Konservasi

SERANG, beritaindonesianet-Masyarakat pesisir tumpah ruah di kawasan hutan mangrove, Kampung Brangbang,Desa Lontar,Kecamatan Tirtayasa,Kabupaten Serang,Selasa (15/5). Masyarakat pesisir yg berprofesi sebagai nelayan,petani tambak dan pelajar di Desa tersebut mengikuti apel siaga konservasi dan penanaman mangrove di zona kritis yg digagas aktifis lingkungan. Apel siaga yg dipimpin Danramil Tirtayasa,Kapten Panut dan juga dihadiri kepala dinas lingkungan hidup dan kehutanan Provinsi Banten Ir.Husni Hasan dan Kepala dinas Lingkungan hidup Kabupaten Serang Ir. Sri Budi dihadiri ratusan kader siaga…

Read More
1 2 3 4 8