Kesehatan – Dalam menjalankan ibadah puasa, ada sebuah aktivitas yang bernama sahur. Sahur sendiri adalah sebuah aktivitas makan pada awal hari guna mempersiapkan diri untuk menjalankan puasa selama sehari penuh. Selain itu, sahur pun sangat bermanfaat karena memiliki berbagai manfaat bagi orang yang berpuasa. Dalam sahur, setiap orang disarankan untuk mengonsumsi makanan yang bergizi, misalnya kaya akan protein dan serat. Sebab, dalam protein dan dan sebagainya itu akan digunakan sebagai modal dan juga energi energi tubuh untuk membuat lemas…
Read MoreBerita Kesehatan
Inilah Waktu yang Tepat untuk Olahraga Ketika Puasa
Kesehatan – Olahraga adalah hal penting yang tidak boleh ditinggalkan. Walau puasa, semangat olahraga tetap harus terjaga dan tidak boleh kendur agar fisik tetap sehat serta prima. Pasalnya, tidak sedikit orang yang enggan melakukan olahraga ketika puasa dengan dalih takut lemas dan kehabisan energi. Padahal, anggapan tersebut tidaklah benar. Sebab, puasa bukanlah alasan yang tepat karena sama sekali tidak mengganggu aktivitas, termasuk olahraga. Justru, dengan berolahraga saat puasa akan membuat tubuh Anda menjadi lebih kuat. Dengan…
Read MoreTips Mengatasi Keluhan Ibu Hamil saat Berpuasa
Kesehatan – Saat hamil, wanita seringkali mengalami beberapa keluhan yang dapat menghambat aktivitas, termasuk bagi Anda yang berpuasa. Wanita hamil tetap dapat berpuasa asalkan kondisi kesehatan ibu memungkinkan. Nah, jika Anda mengalami keluhan kehamilan saat puasa, hal ini dapat diatasi dengan cara yang sederhana. Yuk simak caranya! Keluhan ibu hamil saat puasa dan cara mengatasinya 1. Mual dan muntah Mual dan muntah merupakan keluhan yang paling sering dialami oleh ibu hamil, terutama pada trimester awal kehamilan….
Read MoreTips Jaga Kesehatan Anak saat Menjalankan Puasa
Kesehatan – Meski pada umumnya puasa dilakukan oleh orang dewasa, banyak masyarakat Indonesia yang mulai mengajarkan puasa sejak kecil. Hal ini dilakukan dengan tujuan agar kelak ketika sang anak tumbuh dewasa, ia sudah dapat menjalankan puasa dengan baik. Dibanding orang dewasa, saat anak-anak menjalani puasa tubuhnya akan mudah lemas dan mudah kehilangan semangat. Oleh karena itu, orang tua harus memenuhi asupan nutrisi secara optimal agar sang anak bisa beraktivitas seperti biasa. Berikut ini adalah beberapa tips…
Read More6 Cara Membuat Tubuh Semangat Bekerja Selama Puasa Ramadan
Kesehatan – Cobaan pertama yang akan dialami oleh pekerja selama bulan puasa tiba adalah rasa lemas dan kelelahan sepanjang siang. Karena tubuh mengalami perbedaan jam makan dan juga jam istirahat, rasa malas bekerja tidak bisa dihindari. Hampir setiap hari, para pekerja selalu malas untuk berangkat. Akibatnya, saat berada di kantor mereka tidak bisa bekerja secara maksimal. Agar kondisi seperti ini tidak terjadi dan Anda tetap bisa bekerja secara maksimal selama bulan puasa berjalan, coba simak enam…
Read More5 Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Saat Sahur
Kesehatan – Pemenuhan nutrisi harian saat puasa tidak bisa dilakukan seperti hari biasa meski jumlahnya harus tepat. Kita tetap harus memasukkan 2.000-2.500 kkal ke dalam tubuh agar energi tetap terjaga dan tidak gampang lemas serta lapar saat siang hari. Salah satu cara untuk membuat tubuh tetap fit dan bisa menjalankan puasa dengan lancar, sahur pun di lakukan. Sebelum waktu puasa tiba, kita disarankan untuk menyantap sejumlah makanan yang mengandung nutrisi lengkap dan juga seimbang. Pentingnya makan…
Read MoreKenali 3 Manfaat Jus Kaktus yang Baik untuk Kesehatan
Kesehatan – Kaktus merupakan jenis tanaman berduri yang biasanya dijadikan sebagai tanaman hias. Tidak hanya itu saja, kaktus juga kerap dijadikan sebagai salah satu solusi untuk perawatan kecantikan, khususnya rambut, wajah, dan tubuh. Kaktus juga bisa dijadikan minuman yang berkhasiat dengan cara di jus. Mungkin terdengar aneh, namun ada segudang manfaat yang tersimpan di dalam jus kaktus tersebut. berikut 3 manfaat dari jus kaktus yang bisa Anda peroleh, diantaranya: 1. Menjaga Kesehatan Usus Usus merupakan bagian penting…
Read MoreBuah Asam Bisa Mengatasi Rambut Berminyak, Begini Caranya
Kesehatan – Sebagai warga Indonesia, kita memang patur bersyukur karena dibesarkan di kawasan yang subur dan dipenuhi banyak tanaman berkhasiat. Tak perlu bingung mencari bumbu dapur untuk membuat makanan jadi lezat. Anda juga tak akan susah mendapatkan berbagai macam tanaman obat untuk menyembuhkan berbagai penyakit. Bahkan, segala tanaman yang bisa menunjang kecantikan pun bisa didapatkan di negeri kita. Di antara sekian banyak tanaman, buah asam adalah salah satu yang cukup istimewa. Pasalnya, buah yang juga dikenal…
Read MoreAwas! Ternyata 10 Kebiasaan Ini Menyebabkan Kanker
Kesehatan – Kanker manjadi penyakit mematikan dan memiliki dampak besar di seluruh dunia. Menurut statistik, kanker yang paling umum pada tahun 2016 diproyeksikan menjadi kanker payudara, kanker paru-paru, kanker prostat, kanker usus besar, kanker kandung kemih, kanker kulit, kanker ginjal, kanker endometrium dan kanker pankreas. Jumlah orang yang hidup di luar diagnosis kanker mencapai hampir 14,5 juta pada tahun 2014 dan diperkirakan akan meningkat menjadi hampir 19 juta pada tahun 2024. Kanker adalah penyakit yang telah menyebabkan…
Read MoreTips Sarapan Sehat Untuk Penderita Diabetes
Kesehatan – Penderita diabetes tentu harus memerhatikan setiap waktu makannya ya. Baik itu saat camilan dan makanan utama, termasuk sarapan. Kira-kira bagaimana sih cara pemilihan sarapan yang sehat untuk penderita diabetes? Sarapan merupakan waktu makan yang baik untuk dijadikan kebiasaan oleh penderita diabetes. Hal ini akan sangat mendukung asupan makanan yang teratur sehingga kadar gula darah akan terkontrol. Lalu, bagaimanakah sarapan yang sehat untuk penderita diabetes? Beberapa tips yang bisa kita terapkan dalam pemilihan menu sarapan untuk penderita…
Read More