SERANG, beritaindonesianet-DPRD Kabupaten Serang menetapkan peraturan daerah (perda) Kabupaten Serang tentang pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2018. Persetujuan penetapan yang diambil pada Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Serang dilakukan setelah adanya peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan predikat WTP ( wajar tanpa pengecualian) yang didapat Pemerintah Kabupaten Serang dalam beberapa tahun secara berturut-turut. “Sudah tidak ada masalah, kita juga mendapatkan predikat WTP, wajar tanpa pengecualian, tanpa catatan lagi. Ya udah, tidak ada persoalan,…
Read MoreAuthor: beritain
Pertahankan Opini WTP, Pengelolaan Hibah dan Bansos Terus Dibenahi
SERANG, beritaindonesianet – Pemprov Banten terus melakukan pembenahan terhadap pengelolaan keuangan daerah. Salah satunya adalah dengan terus memantau pelaksanaan dan pelaporan dana hibah dan bantuan sosial (bansos). Setiap tahapnya harus sesuai prosedur dan dapat dipertanggungjawabkan. Hal tersebut terungkap dalam bimbingan teknis tata cara penyusunan pertanggungjawaban belanja hibah dan bansos tahun anggaran 2019. Acara tersebut digelar di Aula Kantor Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Banten, KP3B, Kota Serang, Kamis (18/7). Pelaksana tugas (Plt)…
Read MoreSarat kepentingan pemodal Nelayan Minta KPK Awasi Pembahasan Raperda RZW
SERANG, beritaindonesianet-Nelayan yang tergabung dalam Koalisi Nelayan Banten (KNB) meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terlibat aktif melakukan pengawasan untuk melakukan pencegahan tindak pidana korupsi dalam pembahasan Raperda RZWP3K Provinsi Banten. Presidium KNB Daddy Hartadi menduga saat draft Raperda tersebut sarat kepentingan pemodal yang akan meminggirkan hak, dan kepentingan nelayan diwilayah pesisir utara Kabupaten Serang. KNB menurut Daddy akan meminta KPK melakukan pengawasan dalam semua mekanisme pembentukan Perda ini. KPK akan kita surati secara resmi untuk…
Read MoreBupati Serang: Polri Semakin Modern
SERANG, beritaindosianet-Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah memimpin puncak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-73 Tingkat Kabupaten Serang yang dilaksanakan oleh Kepolisian Resor (Polres) Serang di Mapolsek Cikande, Rabu (10/7). Dalam kesempatan tersebut, Tatu mengapresiasi kinerja Kepolisian Republik Indonesia dan dinilai semakin modern. Selaku inspektur upacara, Tatu menyampaikan beberapa amanat Presiden Republik Indonesia. Antara lain amanat bagi Polri untuk meningkatkan kualitas dan kapasitas sumber daya manusia (SDM) hingga pelayanan kepada masyarakat. “Terus tingkatkan kualitas pelayanan…
Read MoreFirdaus, Mantan Ketua PWI Banten Dinilai Ideal Jadi Walikota Cilegon
CILEGON, beritaindonesianet- Mantan Ketua PWI Banten Firdaus ‘digadang-gadang” menjadi Walikota atau Wakil Walikota Cilegon dalam Pilkada Cilegon 2020 mendatang. Pernyataan tersebut tercetus dari salah satu tokoh masyarakat Cilegon, Haji Nawawi Sahim. Ia menyatakan bahwa sosok Firdaus, yang juga mantan Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Banten 2 periode ini memiliki integritas dan kecakapan untuk membangun Kota Cilegon ke depan. “Firdaus sangat ideal, karena Bapak Firdaus menghayati persoalan Cilegon sejak berdirinya Cilegon dari sejak awal dan…
Read MorePeringati Hari Bhayangkara ke 73, Polresta Tangerang Gelar Doa Bersama Dan Pengajian
TANGERANG, beritaindonesianet – Memeriahkan Hari Bhayangkara ke 73, Kepolisian Resort Kota Tangerang melaksanakan doa bersama dan pengajian di Lapangan Bola Batu Nunggul, Kelurahan Sukatani, Kecamatan Rajeg, Kabupaten Tangerang, lokasi yang akan dijadikan tempat kegiatan peringatan Hari Bhayangkara pada Rabu lusa, Senin (08). Pada kesempatan tersebut di ikuti oleh Kapolresta Tangerang Kombes Pol Sabilul Alif dan jajaran, tokoh masyarakat dan tokoh agama setempat, para santri dan masyarakat sekitar. Kapolresta Tangerang Kombes Pol Sabilul Alif mengatakan kegiatan…
Read MorePelaku Kekerasan Seksual pada Anak Divonis Bebas, Hakim PN Serang Dikecam
CILEGON, beritaindosianet – Vonis bebas dari Pengadilan Negeri (PN) Serang kepada pelaku kekerasan seksual berinisial AN (17 tahun) terhadap gadis di bawah umur M (12 tahun), beberapa waktu lalu, menuai protes dari Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Provinsi Banten. Kasus kekerasan seksual oleh AN (17) terhadap M (12) ini terjadi di Kecamatan Cinangka, Kabupaten Serang, yang mulai disidang pada April 2019 lalu, dan putusan hakim membebaskan tersangka AN pada 9 Mei 2019. Hal itu disampaikan LPA…
Read MorePertandingan Persahabatan, SIWO PWI Akan Hadapi Polda Banten
SERANG, beritaindonesianet – Dalam rangka mempererat tali silaturahmi di bidang olahraga, Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Banten, akan menguji kemampuan olahraga di cabang sepak bola dalam tajuk pertandingan persahabatan anatar SIWO PWI melawan Polda Banten pada hari Selasa, (09/07/2019) mendatang di Lapangan sepak bola Polda Banten. Ketua SIWO Banten, Badrudin mengatakan, pertandingan persahabatan ini guna menjalin sinergi SIWO PWI Banten dengan Polda Banten. “Sebelumnya juga kami (SIWO PWI-red) sering bermain bulutangkis dan…
Read MoreTingkatkan Profesionalisme Wartawan, PWI Banten Gelar KLW di JBS
CILEGON, beritaindonesianet-Untuk melahirkan kader wartawan yang profesional, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Banten gelar Karya Latih Wartawan (KLW) tahun 2019 untuk tingkat dasar dan tingkat lanjut yang dilaksanakan di Journalist Boarding School (JBS) atau Pusdiklat PWI Banten di Lingkungan Krotek, Kelurahan Kalitimbang, Kecamatan Cibeber, Kota Cilegon, Kamis (4/7/2019). KLW PWI Banten 2019 yang diikuti sebanyak 41 wartawan dari kota/kabupaten se-Banten ini bertujuan sebagai kaderisasi anggota baru bagi peserta KLW tingkat dasar dan kenaikan tingkat keanggotaan…
Read MorePeringati Hari Bhayangkara 73, Polda Banten Latih Tanding Dengan Pers
SERANG, beritaindonesianet-Dalam memperingati Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke -73, Kepolisian Daerah (Polda) Banten melakukan pertandingan persahabatan dengan awak media di lapangan Perumahan Citra Ganding, Rabu (26/06/2019). Kapolda Banten Irjend Pol Tomsi Tohir melalui Akpb Edy Sumardi Priadinata mengatakan dalam pertandingan olahraga futsal, untuk meningkatkan silaturahmi antara awak media dengan kepolisian daerah Banten. “Dengan adanya olah raga futsal ini kita bisa menyambung silaturahmi,” kata Kabid Humas Polda Banten, AKBP Edy Sumardi Priadinata. Dijelaskan Edy Sumardi Priadinata untuk…
Read More